Asaalamualaikum Sobat Android
Bagaimana Kedaan kalian Sehat-sehat saja Pastinya hehe..
Kali ini Ane Akan Membahas Sekaligus memberikan cara Bagaimna Cara Mengatasi Hp/Smart Phone Android Samsung Yang Mati Total.
Artikel Kali ini saya akan Memberikan cara Bagaimana Mengatasi Hp SAMSUNG Yang Mati Total Atau Bahasa Keren nya Brick hehe...
Yang Perlu kalian Sediakan Adalah Bahan nya Seperti di Bawah ini.
1.Download Firmware Yg Dibutuhkan
2.Download USB DRIVER SAMSUNG
3.Download Odin versi 1.84 atau versi 1.85
Cara Mengunakan nya:
1.Download Semua Bahan Di Atas Yang Sudah Saya Sediakan Link nya.
2. Install USB driver yang telah di download tadi ke komputer/laptop sobat.
3. Ekstract Odin Versi 1.85 yang telah sobat download tadi. (Jika anti Virus sobat mendetect odin sebagai Virus, maka matikan saja Anti Virusnya sebentar) .karena beberapa anti Virus mendetect Odin sebagai Virus padahal bukan Virus
4.Buka Odin Yang Sudah Di Extract Tadi.
Setelah Kalian Membuka Odin,
Matikan Samsung Android Kalian Dan jika sudah mati Kalian Tekan Tombol Home+Power+Volum Down
Jika Berhasil Masuk Ke Download Mode Tampilan nya Akan Seperti ini lihat gambar di bawah.
Setelah Masuk Ada Bacaan/Peringatan WARNING.
Setelah Itu Kalian Tekan Volume UP Untuk Memasuki Mode ODIN.Lihat Gambar Dibawah.
Tahap selanjutnya sambungkan kabel USB sobat ke komputer dan konekan dengan HP sobat. (Tunggu sampai Odin membaca HP android sobat). Jika Odin sudah mendetect HP sobat maka pada kotak Odin akan berwarna kuning. (Lihat Gambar dibawah)
Selanjutnya adalah tahap Fisnising, yaitu memasukan File-file Firmware yang telah di download dan di ekstract (disini adalah Firmware samsung Galaxy Young).
Masukan file PDA pada kolom PDA
Masukan file MODEM pada kolom PHONE
Masukan file CSC pada kolom CSC
Perhatikan Gambar dibawah, jangan sampai tertukar Dan Salah Karena Jika Salah Satu tertukar/salah penempatan file Odin Dan Flashing Tidak Akan Berjalan.
Jika sudah, sekarang tinggal klik tombol star dan tunggu sampai ada tulisan PASS dan kolom berwarna hijau.
Cabut HP sobat dari komputer dan nyalakan, jika nyala berarti BERHASIL
Ok Tutorial Kali ini Hanya Itu Saja Semoga Bisa Membantu Kalian Semua Yg Mengalami Hal Tersebut.
Semoga Tutorial Kali ini Bisa Membantu Kalian Semua.
Assalamualaikum.






0 Response to "Cara Flashing Hp Android Samsung Mati Total"
Post a Comment
Saya Mohon Jika Berkomentar Di Haruskan Memakai Bahasa Yang Sopan Terimakasih.!!!